Relasi Tabel Supir-Mengendarai-BUS. |
Entitas Utama yang digunakan adalah supir dan bus,
sedangkan mengendarai merupakan tabel yang terbentuk karena adanya relasi. dan bisa membentuk normal ke 3 (3 NF).
Entitas dan atribut sbb :
Supir
·
Id_supir
·
Nama_supir
·
Alamat
·
Telp
·
Agama
·
Jenis_kelamin
BUS
·
Id_bus
·
Merek_bus
·
Tahun_pembuatan
·
No_STNK
·
Warna
·
Kapasitas
Mengendarai
·
Id_bus
·
Id_supir
·
Tempat_berangakat
·
Tujuan
·
Jam_berangkat
·
Tanggal_berangkat
untuk pembuatan tabel dengan perintah sql di oracle bisa dilihat di sini atau di membuat tabel di oracle
untuk pembuatan tabel dengan perintah sql di oracle bisa dilihat di sini atau di membuat tabel di oracle
Tidak ada komentar:
Posting Komentar